Bakti Sosial Memupuk Kerukunan Umat Beragama

Iklan Semua Halaman

Bakti Sosial Memupuk Kerukunan Umat Beragama

Staff Redaksi
Minggu, 06 November 2022



JURNALIS NUSANTARA-1.COM | SURAKARTA--Sahabat Banser Kota Surakarta PAC Jebres melaksanakan giat bakti sosial bersama umat Katolik dan pemuda Katolik,pada Minggu (6/11/2022) di Gereja Katolik Purbowardayan - Jebres. 

Kegiatan diawali donor darah setelah acara tersebut menuju Pondok Pesantren Al Ikhsan yang di asuh oleh KH Ali Pono ( Mbah Lepo) .

"Pelaksanakan penanaman pohon produktif tersebut dilaksanakan sebagai simbol kerukunan dan perdamaian antar umat beragama." kata Ketua PC Ansor Arif Sarifudin. 

Acara berakhir dengan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan." imbuhnya. 


"Kegiatan kolaborasi antar umat beragama yang telah dilaksanakan diharapkan bisa memupuk persatuan dan kesatuan antar umat beragama." pungkas Arif Sarifudin . (LAG/RED)

close
Info Pasang Iklan